Ciri-Ciri Perilaku Ikhlas

Dibawah ini diuraikan ciri-ciri perilaku ikhlas diantaranya adalah sebagai berikut:
  • Tidak mengharap dilihat orang lain apabila berbuat baik.
  • Tidak mengharap dipuji orang lain apabila berbuat baik.
  • Tidak mengharap didengar orang lain apabila berbuat baik.
  • Semua pekerjaan yang dilakukannya hanya mencari ridha Allah Swt.
  • Seorang siswa yang mengerjakan tugas piket disekolahnya. Dalam mengerjakan tugasnya, ia tidak pernah mengeluh dan tidak pernah mengharapkan penghargaan dari guru maupun teman-temannya.
  • Seorang anak yang tiap hari membantu orang tua mengerjakan pekerjaan rumah. Dalam mengerjakkan tugasnya ia tidak pernah meminta imbalan apapun dari orang tuanya.
  • Orang yang memberikan bantuan berupa pakaian, obat-obatanpada korban bencana, dengan tidak mengharap imbalan suatu apapun.

0 Response to "Ciri-Ciri Perilaku Ikhlas"

Posting Komentar